MILAD KE 20 STIKES DHARMA HUSADA BANDUNG
berbagai pencapaian, peningkatan dan perubahan yang ada di STIKes DHB hingga saat ini, tak lepas dari dukungan Pembina Yayasan Purna Dharma Husada dan yang tak kalah pentingnya, dukungan, kerja keras dan kekompakan segenap unsur Pimpinan, Dosen, Staf dan Karyawan STIKes DHB, dan juga atas kerjasama yang baik dengan para mitra kerja dan stake holder “ ujar Ketua STIKes Dharma Husad Bandung. ibu Dr. Dra. Suryani, Dipl.Mid,. pada peringatan puncak HUT STIKes DHB, Jum’at, 8 Juli 2022 bertempat di kampus STIKes Dharma Husada Bandung.
Pada rangkaian acara Milad STIKes DHB, yaitu diisi dengan beberapa acara berupa :
1. Pemilihan Dosen terpavorit menurut jajak pendapat mahasiswa.
2. pemilihan Tenaga akademik dan non akademik menurut pimpinan
3. Kunjungan sekaligus Sosialisasi kepada mahasiswa dari BNN Propinsi Jawa tentang bahaya Narkoba, yang dipandu oleh UKM. Satgas Anti Narkoba mahasiwa
4. lomba pakaian,. dll.
5. Penutup dengan Tablig Akbar yg disampaikan oleh. Ust. Sunardi Badrujaman
Disampaikan Humas STIKes Dharma Husada Bandung, 8 Juli 2022.
MILAD KE 20 STIKES DHARMA HUSADA BANDUNG Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Dharma Husada Bandung, kini memasuki usia yang ke 20 tahun pada tanggal 08 Juli 2022. Proses panjang perjuangan dan pengembangan STIKes Dharma Husada Bandung dimulai sejak 20 tahun yang lalu tepatnya sejak tahun 2002 yang merupakan awal proses penerimaan mahasiswa, dengan terbitnya SK. […]