» stikesdhb
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru
STIKes Dharma Husada Bandung, menerima pendaftaran mahasiswa baru tahun akademik 2011-2012. Sebagai informasi awal silahkan bapak/ibu/saudara membuka halaman ini. klik disini.Untuk informasi lebih lanjut, bapak/ibu/saudara dapat datang langsung dan menghubungi bagian pendaftaran atau bisa melalui telp. 022 7208261 (Jam Kerja). Peta Lokasi Kampus STIKes Dharma Husada Bandung :
Deteksi Dini Anak Hiperaktif
A.Definisi Ditinjau secara psikologis hiperaktif adalah gangguan tingkah laku yang tidak normal, disebabkan disfungsi neurologis dengan gejala utama tidak mampu memusatkan perhatian. Hiperaktif dikenal dengan istilah Attention Deficit Hiperactivity Disorder atau ADHD,” Gangguan ini umumnya terjadi pada anak-anak yang berusia 7 tahun ke bawah, dan tentunya untuk mengatasi anak hiperaktif...
Aspek Biokimia Ikterus
A. Pendahuluan Ikterus adalah perubahan warna kulit/sclera mata menjadi kuning karena peningkatan kadar bilirubin dalam darah. Hal ini merupakan suatu gejala klinik yang sering tampak pada bayi baru lahir. Menurut kepustakaan, frekuensi bayi yang menunjukkan ikterus pada hari pertama sesudah lahir ialah 50% pada bayi cukup bulan dan 80% pada...
Metode Penelitian Perilaku Kesehatan
PERILAKU DAN PERILAKU KESEHATAN Perilaku menurut Skinner merupakan respons atau reaksi seseorang terhadap stimulus, yang dibedakan menjadi dua: Perilaku tertutup (covert behaviour), apabila respons tersebut terjadi dalam diri sendiri, dan sulit diamati dari luar (orang lain) yang disebut dengan pengetahuan (knowledge) dan sikap (attitude). Perilaku Terbuka (Overt behaviour), apabila respons...
Praktikum Pencegahan Infeksi Pada Mata Kuliah Mikrobiologi
Mikroorganisme adalah agen penyebab infeksi, dapat berupa bakteri, virus, fungi dan parasit. Untuk tujuan pencegahan infeksi, bakteri dapat dikelompokkan menjadi tiga kategori yaitu vegetatif, mikobakteria dan endospora. Dari semua agen infeksi yang umum, endosporalah yang paling sulit dibunuh disebabkan oleh lapisan pelindungnya. Pencegahan infeksi umumnya bergantung pada penempatan pembatas antara...
Skrining Kanker Serviks Dengan Metoda Inspeksi Visual Dengan Asam Asetat (Iva) Test
Tujuan Skrining Untuk mengurangi morbiditas atau mortalitas dari penyakit dengan pengobatan dini terhadap kasus-kasus yang ditemukan PENDAHULUAN A. Kanker Serviks di Dunia Kanker serviks merupakan kanker yang banyak menyerang perempuan dan saat ini, menduduki urutan kedua dari penyakit kanker yang menyerang perempuan di dunia dan urutan pertama untuk wanita...
Peran Fisika Dalam Meningkatkan Kompetensi
Standar kompetensi dan kompetensi dasar menjadi arah dan landasan untuk mengembangkan indikator pencapaian, kurikulum, serta materi pokok dalam kegiatan pembelajaran, maka untuk mencapai kompetensi mahasiswa semester 1 S1 Ilmu kesehatan masyarakat mengikuti kegiatan praktikum fisika yang dilaksanakan pada hari jumat, 7 dan 14 Januari 2011 di Laboratorium Fakultas MIPA...
Perawatan Mata Minus
Sampai beberapa tahun kehidupan, bola mata kita terus berkembang. Pada mata yang minus, bola mata memanjang. Sehingga untuk membantu mempertajam penglihatan diperlukan kacamata minus. Begitu juga pada mata positif. Cara kerja mata kita bagaikan lensa. Jika kita terlalu banyak memaksakan mata untuk melihat dalam keadaan gelap atau jauh maka mata...
Website Baru STIKes DHB
Kini STIKes Dharma Husada Bandung telah memiliki website resmi yang beralamatkan http://stikesdhb.ac.id . Website ini dibuat sebagai sarana informasi dan komunikasi STIKes DHB kepada masyarakat, pengumuman-pengumuman akademik dan memicu dosen-dosen membuat artikel-artikel berkualitas seputar kesehatan.